Mahasiswa Baru UIN Antasari Banjarmasin

Momen Berharga Mahasiswa Baru: Rifky Ahmad Firdaus Terpilih Sebagai Wakil 5 Putera Antasari 2024

Hits: 45Banjarbaru — Mahasiswa asal Tabalong, Rifky Ahmad Firdaus, berhasil meraih prestasi gemilang dengan terpilih sebagai Wakil 5 Putera Antasari 2024 pada hari Sabtu lalu (7/12/2024). Gelaran yang berlangsung di Auditorium Mastur Jahri UIN Antasari Banjarmasin ini menjadi ajang yang dinantikan oleh banyak mahasiswa untuk menunjukkan bakat dan potensi mereka yang menjadi calon duta kampus. …

Momen Berharga Mahasiswa Baru: Rifky Ahmad Firdaus Terpilih Sebagai Wakil 5 Putera Antasari 2024 Read More »

Mengenalkan Peminatan di Prodi Komunikasi & Penyiaran Islam Melalui Pelatihan Jurnalistik

Hits: 7Banjarbaru — Rabu, 16 Oktober 2024, Pelatihan Jurnalistik yang diselenggarakan oleh bidang Advokasi Himpunan Mahasiswa Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam (HMJ KPI) dihadiri oleh sejumlah mahasiswa KPI di ruang 2.04 gedung fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi (FDIK) UIN Antasari Banjarmasin kampus 2. Kegiatan yang diperuntukkan bagi mahasiswa KPI semester 1-3 ini berlangsung dari pukul …

Mengenalkan Peminatan di Prodi Komunikasi & Penyiaran Islam Melalui Pelatihan Jurnalistik Read More »

Edukasi Mahasiswa KPI Seputar Pencegahan Stunting & Anemia Melalui Kuliah Tamu “Ini Genting Goes To Campus”

Hits: 81Banjarbaru — Kamis, 10 Oktober 2024, sosialisasi Implementasi Nyata Generasi Berencana Cegah Stunting (INI GENTING) Kota Banjarbaru Tahun 2024 yang dilaksanakan di kampus 2 UIN Antasari Banjarmasin, tepatnya di ruang teater Fakultas Dakwah & Ilmu Komunikasi, diadakan oleh Badan Kependudukan & Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) dari pukul 08.30 WITA hingga pukul 11.50 WITA, dalam …

Edukasi Mahasiswa KPI Seputar Pencegahan Stunting & Anemia Melalui Kuliah Tamu “Ini Genting Goes To Campus” Read More »

Si Atsa, Maskot PBAK FDIK 2024 Yang Menjadi Simbol Harapan Bagi Mahasiswa FDIK

Hits: 110Banjarbaru — Minggu, 25 Agustus 2024, Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi (PBAK FDIK) tahun 2024 baru saja selesai digelar selama 2 hari lamanya di kampus 2 UIN Antasari Banjarmasin pada pukul 17.30 sore, tepatnya di lantai 2 gedung Fakultas Tarbiyah & Keguruan, dengan mengusung tema “Sinergi Akademis: Merajut Kesadaran …

Si Atsa, Maskot PBAK FDIK 2024 Yang Menjadi Simbol Harapan Bagi Mahasiswa FDIK Read More »